MATTANEWS.CO, JAKARTA– Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korlantas Polri Brigjen Pol Aan Suhanan meninjau TKP kecelakaan maut Bekasi di Jalan Raya Sultan Agung. Aan menemukan jejak pengereman di lokasi tersebut. Dari jejak pengereman itu, Aan menyebut ada beberapa kemungkinan penyebab kecelakaan […]
Bulan: Agustus 2022
Kapolri Naikkan Pangkat Perwira Tinggi, 2 Diantaranya Polwan Jadi Irjen dan Brigjen
MATTANEWS.CO, JAKARTA– Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menerbitkan surat telegram (ST) kenaikan pangkat terhadap sejumlah perwira tinggi (pati) Polri. Sigit menaikan setingkat lebih tinggi dari pangkat yang telah didapat sejumlah pati tersebut. Dari sejumlah perwira yang dipromosikan itu, di […]
Update 31 Agustus 2022 Korban Covid-19 di Indonesia: 6.358.808 Positif, 6.156.034 Sembuh, 157.566 Meninggal
MATTANEWS.CO, JAKARTA– Pemerintah merilis kembali data akumulasi terbaru terkait sebaran kasus Virus Corona (Covid-19). Hingga Rabu (31/8/2022), Jumlah kasus positif virus corona (Covid-19) di Indonesia terus meningkat, bertambah 4.563 Kasus Baru Sehingga total yang positif mencapai 6.358.808 kasus. Dikutip dari […]
Update Perkembangan Data Kasus dan Vaksinasi Covid-19 DKI Jakarta Per 31 Agustus 2022
MATTANEWS.CO, JAKARTA– Pemprov DKI Jakarta masih terus berupaya mengendalikan pandemi Covid-19. Salah satunya dengan terus menggencarkan program vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat. Kemudian, Dinkes DKI juga tetap menggalaklan 3T (Testing, Tracing dan Treatment). “Kami turut mengimbau agar masyarakat juga mewaspadai penularan […]
Satresnarkoba Polres Labuhanbatu Gandeng YJPS Salurkan Al-Quran
MATTANEWS.CO, LABUHANBATU – Untuk mewujudkan generasi yang religius, Satresnarkoba Polres Labuhanbatu bersama Yayasan Jurnalisme Peduli Sosial (YJPS) menyumbangkan Kitap Suci Al Qur’an. Puluhan Kitap Suci Al Qur’an dibagikan kepada Pondok Pesantren Tahfidz Barokatud Da’wah di lingkungan talak simin, Kelurahan Sirandorung, […]
Kapolres Labuhanbatu Cek Kesiapan Pengusulan Polsub Sektor Pangkatan Menjadi Polsek
MATTANEWS.CO, LABUHANBATU – Polsub Sektor Pangkatan Menjadi Polsek Pangkatan dapat lebih memberikan rasa aman dan tentram kepada Masyarakat sekitar, serta dapat meningkatkan pelayanan Polri untuk menciptakan keamanan dan ketertiban. Hal tersebut dikatakan Kapolres Labuhanbatu AKBP Anhar Arlia Rangkuti SIK, saat […]
Danrem 121/Abw bersama Panglima 3 Brigade TDM Pimpin Upacara Penutupan Patkor Seri-1 Tahun 2022
MATTANEWS.CO, SARAWAK -Danrem 121/Abw Brigjen TNI Pribadi Jatmiko bersama Panglima 3 Brigade TDM, Brigjen Mohd Kamil bin H Abdul Latiff memimpin upacara penutupan patroli terkoordinasi seri 1 tahun 2022 di Pos Gabma Biawak, Sarawak, Malaysia, Rabu (31/08/2022). Panglima 3 Brigade […]
Ini Kata Wabup Kapuas Hulu Hadiri Terkait Percepatan Penurunan Stunting
MATTANEWS.CO, KAPUAS HULU – Wakil Bupati (Wabup) Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat ST menghadiri rapat percepatan stunting Kabupaten Kapuas Hulu tahun 2022 di Aula Bappeda Kapuas Hulu. Dalam sambutannya Wahyudi Hidayat menyampaikan penurunan stunting di wilayah Kabupaten Kapuas Hulu selama 2 […]
Dandim 1206/Psb Pimpin Acara Purna Tugas Personil
MATTANEWS.CO, KAPUAS HULU – Letkol Inf Sri Widodo memimpin acara tradisi satuan berupa wisuda purna tugas Perwira, Bintara di lingkungan Kodim 1206/Putussibau, di Lapangan Upacara Kodim 1206/PSB, Jalan P Tendean, Kelurahan Kota, Kecamatan Putussibau Utara, Kabupaten Kapuas Hulu, Rabu (31/08/2022). […]
Bupati Kapuas Hulu Dampingi Wagub Kalbar Salurkan Bantuan Pangan untuk Warga Bunut Hulu
MATTANEWS.CO, KAPUAS HULU – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat, melalui Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Kalimantan Barat, mengadakan Gelar Pangan Murah dalam rangka HUT RI Ke 77. Kegiatan tesebut dibuka langsung oleh Wakil Gubernur Kalbar Ria Norsan, di Kecamatan Bunut Hulu, Kapuas […]