Bahas NFT, Near Indonesia Adakan Ini

Proses jalannya Near Meet di Work Coffe, Cilandak.

Ia menjelaskan, jaringan blockchain tidak melulu terkait pembelian koin, tapi seperti NEAR Indonesia itu memiliki visi untuk mengedukasi dan jadi ruang kolaborasi antara member untuk mengerjakan project berbasis teknologi blockchain.

“NEAR Meet Up merupakan kegiatan yang diaktivasi oleh NEAR Protocol sebagai layer-1 dari jaringan blockchain. NEAR Protocol adalah blockchain layer 1 yang dirancang sebagai platform komputasi blockchain dengan teknologi biaya transaksi yang rendah, throughput tinggi, dan interoperabilitas yang baik.”

Terlepas itu, kegiatan Near Meet Up dijelaskan Dery adalah perkenalan satu persatu anggota dengan memaparkan profil diri, latar belakang dan pemahaman terkait blockchain terutama NEAR

kemudian diakhiri dengan sesi bebas, sharing terkait dunia NFT dan peluang teknologi NFT kedepan seperti NFT music hingga beberapa update terkait dunia crypto

Bahkan ada juga anggota yang merupakan karyawan di salah satu Oil dan Gas company yang turut serta dengan dunia NFT dan tertarik untuk mempelajari lebih dalam.

Bagikan :

Pos terkait