Laporan reses daerah pemilihan satu kota Palembang Ki Agus Isyak mengatakan, perbaikan Dam di Kelurahan Lorok Pakjo dan pemasangan lampu jalan di Kelurahan Lorok Pakjo, pembuatan pagar di bank sampah. Normalisasi parit sepanjang 450 meter di Look Pakjo.
“Kami berharap agar semua pengajuan dan perbaikan ini dapat segera dilaksanakan. Sehingga masyarakat dapat meningkatkan pelayanan dan infrastruktur yang layak,” kata dia.
Selain itu juru bicara Dapil Sako Sematang Borang dan Kalidoni Febi Anggi mengatakan, ia berharap pihak terkait bisa menambah titik lampu jalan terutama masih banyak yang belum terpasang. Menambah jangka waktu pengaliran PDAM.
“Saya berharap agar badan dan dinas tekait dapat segera melaksanakan apa yang diharapkan oleh masyarakat,” ujarnya.(Adv)