Viral Dua Istri Wabup Blitar Dilantik Jadi Kades, Apa Saja Programnya ?

“Kami juga ingin melatih warga untuk pemasaran secara online, agar produk yang dihasilkan dapat dipasarkan di pasar yang lebih luas lagi,” ujarnya.

“Yang jelas saya akan melanjutkan visi misi yang periode sebelumnya belum terlaksana, kami juga akan mengembangkan Bumdes untuk simpan pinjam syariah,” ucapnya.

Sebagai istri Wakil Bupati Blitar, ia mengaku tidak semuanya dapat berjalan mudah.

Sebab saat pemilihan kepala desa tanggal 15 Oktober 2019 lalu, ia harus melawan dua calon kepala desa yang lainya.

Namun karena sudah memimpin satu periode, maka warga tetap memberikan kepercayaan pada dirinya untuk tetap memimpin Desa Wonorejo.

Editor : Nefri

Bagikan :

Pos terkait