Gelar Kegiatan Komunikasi Sosial, Danrem 142/Tatag Sulbar Sampaikan Ini

Dalam sambutannya Danrem 142/Tatag Brigjen TNI Firman Dahlan, S.I.P yang menyapa seluruh tamu undangan mengucapkan selamat datang di Korem 142/Tatag semoga kehadirannya memberi berkah tersendiri kepada Satuan Korem 142/Tatag.

Danrem 142/Tatag mengatakan, Kita pahami bersama, bahwa globalisasi dengan perkembangan teknologi informasi yang berkembang dewasa ini semakin melahirkan berbagai budaya baru dan berpotensi menggeser budaya nasional yang sudah ada, serta memungkinkan lahirnya suatu identitas baru yang kita semua belum tahu model maupun bentuknya.

Breaking News : Rugikan Negara Rp229 miliar, Bareskrim Polri Tetapkan Eks Pimpinan Bank Jateng Tersangka Korupsi

“Pengaruh nilai -nilai global telah ikut mewarnai seluruh aspek kehidupan, sehingga eksesnya telah mempengaruhi kondisi bangsa ini yang semula dikenal santun, solidaritas tinggi, saling menghormati antar sesama berubah menjadi sebaliknya,” kata Brigjen TNI Firman Dahlan, S.I.P.

Bagikan :

Pos terkait