Herman Deru Harapkan Bank Mini Dapat Jadi Sarana Pembinaan Perbankan Bagi Siswa dan Siswi

“Dampaknya bukan hanya dirasakan sekolah, tapi juga masyarakat. Berbagai bantuan terus diberikan, termasuk akses jalan sehingga kami tidak kesulitan lagi. Kami tentu sangat mengucapkan terima kasih,” pugkasnya.

Diketahui, launcing kartu pelajar dan Bank Mini tersebut juga bertepatan dengan peringatan HUT SMK Negeri 1 Semendawai Timur ke 10 Tahun, dan Wisuda siswa siswi tahun ajaran 2022-2023.

Hadir dalam kesempatan itu, Ketua Kormi Sumsel Hj Samantha Tivani Herman Deru, para pejabat di lingkungan Pemprov Sumsel dan Pemkab OKU Timur, serta perangkat SMK Negeri 1 Semendawai Timur.(*)

Bagikan :

Pos terkait