Kapolres OKU Timur AKBP Dwi Agung: Wartawan Harus CAKEP

Terpisah, Ketua Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten OKU Timur Angga mengapresiasi atas inisiatif Kapolres yang baru sebulan menjabat di Bumi Sebiduk Sehaluan. Ini merupakan sinyal yang baik untuk kemitraan antara penggiat pers OKU Timur dengan pihak kepolisian.

“Kami mengapresiasi, suasana yang formil tapi santai seperti ini semoga dapat terus terjalin, Amin…,” katanya.

Kegiatan itu ditutup dengan sarapan pagi dan menyanyi bersama. Kapolres dan wartawan berjoget bersama.

Bagikan :

Pos terkait