Plt Bupati Beni Hernedi Tanam Bibit Pohon di Area Konsesi PT GAL

“Kawasan ini terakhir terbakar tahun 2015, kemudian dilakukan upaya pemulihan, dengan penanaman pohon, bloking kanal untuk menaikkan tinggi muka air. Kemudian pemulihan berhasil, pohon sudah tumbuh dengan baik, tata air yang bagus, maka satwa juga akan hidup dengan baik, habitatnya akan semakin baik. Satwa-satwa yang ada disini diantaranya harimau, beruang matahari, trenggiling, landak, siamang, dan rusa,” pungkasnya.

Turut hadir Camat Bayung Lencir M Imron SSos MSi, Head Of Field Operation PT GAL Abdul Haris Marzuki serta para karyawan PT GAL.(*)

Bagikan :

Pos terkait