Polrestabes Medan Ungkap Peredaran Sabu Jaringan Internasional Sebanyak 40 Kg

Polrestabes Medan berhasil menangkap 4 orang kurir narkoba jaringan internasional, dengan barang bukti sebanyak 40 Kg narkoba jenis sabu (Tison Sembiring / Mattanews.co)

Penangkapan dipimpin oleh Iptu Irwanta Sembiring, pada hari Rabu (28/4/2021) sekitar pukul 06.30 WIB.

Anggota Polrestabes Palembang, melakukan pengejaran dan penangkapan pada mobil yang dicurigai. Saat dilakukan penggeledahan ke mobil itu, didapat 40 kilogram sabu bungkus teh merk Tiongkok.

Akibat perbuatannya, para tersangka dijerat Pasal 114 Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika.

Bagikan :

Pos terkait