Susy Ajak Ibu-ibu Pengajian Istiqamah Khatam Al-Qur’an di Bulan Ramadhan

“Bahkan tidak jarang seorang umat Islam menargetkan untuk khatam Al-Qur’an di bulan Ramadan, karena keutamaannya sangat sayang untuk dilewatkan. Hal ini disebutkan dalam hadis, “Ketika seorang hamba mengkhatamkan Al-Qur’an, maka di penghujung khatamnya, sebanyak 60 ribu malaikat akan memohonkan ampun untuknya” (HR. ad-Dailami),” bebernya.

Lanjut Wahyuddin, Keutamaan membaca Al-Qur’an di bulan Ramadan juga dapat menyempurnakan ibadah puasa. Pasalnya, Al-Qur’an turun di bulan Ramadan, yaitu pada 17 Ramadan yang disebut juga dengan Nuzulul Qur’an.(*)

Bagikan :

Pos terkait