Ahmad Mahidin Supremasi Warisan Politik Keluarga Besar Golkar

MATTANEWS.CO, OKI – Haji Ahmad Mahidin SH MH, putra pasangan Abu Bakar Jambi dan Siti Aisyah Bakar, resmi dilantik sebagai anggota DPRD Sumatera Selatan periode 2024-2029 pada Selasa, 24 September 2024. Pelantikan ini menandai kelanjutan dari kiprah politik keluarga besar Mahidin, yang telah lama berperan penting di kancah politik lokal, khususnya di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI).

Sebagai kader Partai Golkar, Didin sapaan akrab Ahmad Mahidin tak bisa dipisahkan dari sejarah politik yang melekat dalam keluarganya. Ayahnya, Abu Bakar Jambi, adalah salah satu tokoh kunci dalam pembentukan Golkar di OKI pada era 1970-an.

Ia mengutarakan, bersama tokoh-tokoh besar lainnya seperti Mayor Yamani, Ahmad Rivai Wedana Kayuagung, H Djakfar Sidiq, dan Drs. H. Saiful Ardhan, mereka membentuk Sekretariat Bersama (Sekber) OKI yang menjadi fondasi awal berdirinya Partai Golkar di wilayah tersebut.

Drs. H. Saiful Ardhan, yang kini berusia 82 tahun, mengenang Abu Bakar Jambi sebagai sosok visioner dalam mengembangkan Golkar di OKI,

Bagikan :

Pos terkait