Bayu ‘Nyamar’ Jadi Polisi Berpangkat Kombes

Dihadapan petugas, tersangka mengaku membeli pakaian polisi di Pasar 16 Ilir.

“Saya beli baju ini di Pasar 16 Ilir seharga Rp 16 ribu pak. Lalu, pangkat dan korpnya saya beli dan langsung di tempel,” ujarnya.

Disinggung tujuan menggunakan pakaian seragam tersebut, tersangka menambahkan hanya sekedar iseng.

“Hanya iseng saja pak. Saya kesana beli gorengan, ngobrol sebentar dan ada warga bertanya, tapi dia marah-marah,” bebernya.

Bagikan :

Pos terkait