Cegah Karhutla, Panglima TNI Minta Modifikasi Cuaca

“Strategi yang kedua Saya berterimakasih
Komandan Korem (Danrem)  sudah bisa mengidentifikasi kemungkinan-kemungkinan penyumbang asap terbesar apabila terjadi karhutla. Sehingga strategi pencegahannya gabungan antara tni dan polri tongkrongi desa yang teridentifikasi karhutlah. Semua itu dilakukan demi harga diri bangsa,” pungkasnya

Sementara Gubernur Sumsel Alex Noerdin dalam laporannya menuturkan, posko Satuan tugas siaga darurat bencana asap akibat kebakaran hutan dan lahan provinsi sumatera selatan tahun 2018, merupakan posko pemandu yang sangat strategis karena bersebelahan dengan landasan udara dan di belakang juga ada landasan helikopter sendiri.

” Selamat datang Panglima TNI di Bumi Sriwijaya, ini adalah salah satu Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)
terbaik di Indonesia,” tambahnya

Dalam kesempatan tersebut hadir pula Asops Kapolri Irjen Pol Drs. Deden Juhara mewakili Kapolri Jenderal Pol. Tito Karnavian, Kapuspen TNI Mayjen TNI M. Sabrar Fadhilah,Dankorps Brimob Irjen Pol. Rudi Sufahriadi,  Waasops Panglima TNI Marsma TNI Khairul Lubis danKaskoops AU 1 Marsma TNI Henri Alfiandi, Asops Kapolri Irjen Pol Drs. Deden Juhara, Kapuspen TNI Mayjen TNI M. Sabrar Fadhilah,Dankorps Brimob Irjen Pol. Rudi Sufahriadi,  Waasops Panglima TNI Marsma TNI Khairul Lubis danKaskoops AU 1 Marsma TNI Henri Alfiandi, Pangdam II/Swj Mayjen TNI Irwan, S.I.P., M.Hum dan Kapolda Sumsel Irjen Pol Drs. Zulkarnain Adinegara. (ril)

Bagikan :

Pos terkait