Pemkab Musi Rawas Raih Juara 2 Nasional dalam Bidang Kebinamargaan

Terlepas dari itu, prestasi ini bisa terwujud atas kerja keras teman-teman dan dukungan masyarakat di Mura. Dengan berhasilnya Mura juara II bidang kebinamargaan, itu menjadi motivasi kita untuk terus meningkatkan kinerja agar bisa meraih prestasi yang lebih gemilang, setidaknya bisa mempertahankan prestasi yang telah didapat.

“Kedepannya kita berharap bisa meningkatkan kemantapan jalan di Mura agar jalan-jalan bisa semakin baik dan berkualitas serta bisa meningkatkan pelayanan terbaik kepada masyarakat,”pungkasnya.

Bagikan :

Pos terkait