Ratusan Wartawan di Karawang Pertanyakan Kenerja Kepolisian Polres Karawang

“Kita tidak tahu persis apa yang jadi kendala, sehingga penyidik Karawang belum juga menangkap para pelaku. Katanya ada DPO berinisial R dan D, namun identitas DPO tidak dipublikasikan. Jadi timbul pertanyaan juga, apakah R dan D dimaksud ada atau tidak?,” jelas Endang Nupo, penasaran.

Endang Nupo menambahkan, semoga aparat kepolisian dapat memberikan penjelasan kepada publik.

“Semoga, bapak-bapak polisi disini dapat segera menjawab pertanyaan kami, tentang perkembangan penanganan kasus yang menimpa rekan kami, sesama profesi,” tukas Endang Nupo.

Bagikan :

Pos terkait