DPRD Kota Prabumulih, Serap Aspirasi Masyarakat

Selanjutnya, hasil pelaksanaan reses DPRD Kota Prabumulih Tahun 2021 ini akan ditindaklanjuti sebagai usulan pembangunan di tahun 2022.

Untuk Dapil I yang meliputi Kecamatan Prabumumulih Barat, Kecamatan RKT dan Prabumulih Selatan dilangsungkan di Gedung Kesenian Kelurahan Prabumulih, Dapil II meliputi Kecamatan Prabumulih Utara dan Kecamatan Cambai dilaksanakan di Aula Kantor Camat Cambai.

Sedangkan Dapil III yang meliputi Kecamatan Prabumulih Timur giat Reses dipusatkan di Aula Kantor Kelurahan Sukajadi Prabumulih Timur.

Ketua, Wakil Ketua dan Anggota DPRD Prabumulih. DAPIL I, Wakil Ketua DPRD Ir. Dipe Anom, Feri Alwi. SH, HeriGustiwan. ST, Idham Tergun. MM, Riza Ariansyah, Nurlisna, Ganjar Iman. SH,.MH, Hendriansyah, ST

DAPIL II, Wakil Ketua DPRD Ahmad Palo. SE, Ade Irama. SH,MH, Deliani. SPd, Zainudin Hermali. SPd, Purwaka, Ropika Susanti. S.Ip.

DAPIL III, Ketua DPRD Sutarno, SE, Welizar. SE, EviSusanti. SE, Alfa Sujadmiko. SH, Aryono, Mat Amin, S.Ag, Hartono Hamid. SH, Beni.SH, Wahyu Budi Pratama.

Bagikan :

Pos terkait