Ketoprak Sari Budoyo Tulungagung Diisukan Terjadi Keretakan, Ini Penyebabnya

Lebih lanjut Agus menjelaskan dengan kejadian tersebut membuat ketoprak yang sudah 8 tahun didirikannya itu terkesan menjadi ‘korban’ kebijakan pemerintah yang dianggap kurang bijak.

“Pertanyaan saya pada saat itu, kenapa disuruh mendata para seniman kalau tidak semua diberi bantuan. Akibatnya, bantuan yang tidak merata itu justru menjadi bumerang di paguyuban kami,” pungkasnya.

Bagikan :

Pos terkait