Sistem Door to Door Polres Tapsel Sukses Capai Vaksinasi di Paluta 2.436 Dosis per Hari

Kapolres menyebut, bahwa penerima 2.436 dosis vaksin itu terdiri dari masyarakat umum, anak, hingga warga lanjut usia (Lansia). Dalam kesempatan itu, Kapolres mengajak segenap masyarakat yang belum divaksin, agar segera mendaftarkan diri mengikuti program akselerasi vaksinasi di Kabupaten Paluta tersebut.

“Kami berharap, capaian vaksinasi tersebut terus meningkat dan mencapai apa yang telah ditargetkan. Kami juga mohon dukungan dari segenap masyarakat Paluta, untuk mendukung program vaksinasi ini. Sebab, ini semua demi kebaikan dan kesehatan bersama,” tutup Kapolres.

Bagikan :

Pos terkait