Lebih lanjut, Pranathan Triatmojo menerangkan, BRI tetap berkomitmen untuk senantiasa menjunjung nilai-nilai Good Corporate Governance (GCG) dan mengedepankan prinsip prudential banking dalam setiap menjalankan operasional bisnisnya.
“Sampai kapanpun kita tetap komitmen, untuk menjunjung nilai-nilai Good Corporate Governance (GCG) dan mengedepankan prinsip prudential banking,” tukasnya.